• CATAHU 2022 - LBH APIK Jakarta

    Pada tahun 2022 terdapat 1.512 aduan yang masuk ke LBH Apik Jakarta. Angka tersebut meningkat jika dibandingkan tahun 2021 yaitu sebanyak 1.321 kasus.

    Selengkapnya
    Watch Now
  • Cara Melaporkan Kasus ke - LBH APIK Jakarta

    Hubungi hotline: 0813888226699 (WA) dan/atau email pengaduanLBHAPIK@gmail.com dengan menyertakan identitas Anda...

    Selengkapnya
    Watch Now
  • Bantu Sekolahkan Anak dari - Korban Kekerasan

    LBH APIK Jakarta akan membantu anak dari perempuan korban kekerasan untuk bisa tetap bersekolah dengan membiayai pendidikan mereka...

    Selengkapnya
    Watch Now
  • Sejarah Berdirinya LBH APIK Jakarta & Fokus Kerja-kerja Kami Saat Ini

    LBH APIK Jakarta dibentuk oleh APIK (Asosiasi Perempuan Indonesia untuk Keadilan), didirikan oleh 7 perempuan pengacara tanggal 4 Agustus 1995.

    Landasan Sejarah

    Kongres APIK II pada 4-6 Juli 2000.

    Lembaga Otonom

    Sejak tahun 2001 menyatakan diri otonom.

    Fokus Kerja

    Jakarta, Bogor, Tangerang dan Bekasi (Jabotabek).

    Legalitas Hukum

    21 Februari 2003 menjadi Yayasan LBH APIK Jakarta.

    440 +
    KBGO
    473 +
    KDRT
    146 +
    Kekerasan Seksual
    1187 +
    Total Kasus
    Bantuan hukum & Advokasi

    LBH APIK Jakarta

    Berpegang teguh pada nilai-nilai sebagai berikut:

    Visi Kami

    Mewujudkan Masyarakat yang Inklusif, Setara, Adil & Berkelanjutan Melalui Perubahan Sistem Hukum.

    lbhapik.org

    Misi 1

    LBH APIK Jakarta Menyediakan Layanan Hukum Bagi Perempuan Pencari Keadilan.

    lbhapik.org

    Misi 2

    LBH APIK Jakarta Mengupayakan Perubahan Hukum di Tingkat Substansi, Struktur dan Kultur.

    lbhapik.org

    Misi 3

    LBH APIK Jakarta Terus Berusaha Membangun Gerakan Sosial untuk Keadilan Bagi Semua Perempuan.

    lbhapik.org
    Laporan

    Program

    Video kegiatan & aktivitas kamiNew
    On

    Ikuti berbagai program kami di chanel youtube LBH APIK JAkarta.

    Video Content

    Program kami

    • +

      Layanan Konsultasi.

      Kami memberikan layanan konsultasi bagi para perempuan yang mengalami masalah hukum.

    • +

      Bantuan hukum.

      Bagi individu atau komunitas yang mengalami kami memberikan bantuan hukum secara sukarela.

    • +

      Advokasi.

      Kami juga melakukan advokasi kebijakan untuk memperjuangkan hak-hak komunitas.

    Event
    FAQ

    Beberapa pertanyaan yang sering diajukan

    Bagaimana cara berpartisipasi di LBH APIK Jakarta?
    Anda dapat memberikan dukungan kepada para korban atau menjadi volunteer program kami.
    Bagaimana cara membuat laporan ke LBH Apik Jakarta?
    Silahkan membuat laporan berdasarkan alur pelaporan yang dapat anda lihat di link ini
    Apa saja yang harus dipersiapkan saat membuat laporan?
    Memberikan nama lengkap, alamat, usia, pekerjaan korban/penyintas, pelaku (nama, usia, alamat), hubungan dengan pelaku, dan kronologis kejadian.
    Nomor kontak yang dapat kami hubungi saat melapor?
    Anda dapat menghubungi kami via email: Infojkt@lbhapik.org atau untuk fast respon di nomor hotline: +62 813-8882-2669

    Peningkatan Kasus

    14%

    Tahun

    2022

    Laporan Tahunan Kami

    Kami menyampaikan laporan kegiatan secara berkala...

    Blog Posts

    Berita Kami

    Subscribe Text

    Untuk selalu terhubung dengan kami